BITCOIN JADI PENYELAMAT, WARGA VENEZUELA INI SELAMATKAN KELUARGANYA DARI KRISIS EKONOMI

Seorang warga Venezuela bernama Sultan mengungkap Bitcoin menjadi jalan keluar di tengah runtuhnya ekonomi negaranya dan Sejak 2014, ia menambang Bitcoin dari rumah untuk menghindari inflasi ekstrem dan sistem keuangan yang tidak lagi berfungsi

dalam akun X ya ia menuliskan "12 tahun yang lalu saya menambang Bitcoin di rumah di Venezuela untuk menghindari sistem yang rusak"

Keputusan itu mengubah hidupnya Hasil dari Bitcoin selama bertahun-tahun membuat ia mampu membawa keluarganya keluar dari Venezuela dan hidup lebih aman di luar negeri Tanpa Bitcoin, ia menyebut keluarganya berisiko jatuh miskin di tengah krisis berkepanjangan

$BTC

BTC
BTC
84,654.24
-5.22%

#USNonFarmPayrollReport #USTradeDeficitShrink