Overtrading terjadi ketika trader melakukan terlalu banyak transaksi, seringkali dipicu oleh FOMO, kebosanan, atau ketidak sabaran. Lebih banyak transaksi tidak selalu berarti lebih banyak keuntungan.
Mengapa Ini Berisiko:
• Biaya Lebih Tinggi – Biaya transaksi menggerogoti keuntungan.
• Kelelahan Emosional – Stres mempengaruhi pengambilan keputusan.
• Risiko Meningkat – Transaksi impulsif seringkali berujung pada kerugian.
Tanda-Tanda Anda Overtrading:
• Trading karena kebosanan atau kebiasaan.
• Mengejar aset “panas”.
•Mengabaikan rencana trading Anda.
Cara Menghindarinya:
• Tetap pada strategi yang jelas.